Deskripsi
Natur-E IU Hand Body Lotion memberikan perawatan kulit dari luar dengan butiran e-beads yang dapat meresap sempurna hingga ke lapisan kulit yang lebih dalam untuk menjaga kelembapan lebih lama. Dilengkapi juga dengan tabir surya yang efektif melindungi kulit dari efek buruk sinar matahari
Keunggulan
-Menjaga kelembapan dan kelembutan kulit
-Melindungi kulit dari efek buruk UVA + UVB
-Kulit tetap cerah & bersinar sepanjang hari
Isi Kemasan
-All Variant
-Botol @ 100/245 ML
Manufaktur
Natur-E
Belum ada ulasan.