Deskripsi
OBH NELLCO SPECIAL ANAK JERUK SIRUP merupakan obat yang digunakan untuk mengatasi gejala flu seperti demam, sakit kepala, demam, hidung tersumbat dan bersin-bersin yang disertai batuk berdahak pada anak.
Indikasi Umum
Untuk meringankan gejala flu, sakit kepala, pilex dan hidung tersumbat.
Komposisi
Glycyrhizae succus 100 mg, ephedrin hcl 2,5 mg, chlorpheniramine maleat 1,3 mg, ammonium chloride 40 mg, paracetamol 135 mg
Dosis
Dewasa : 3 sendok takar (15 ml), 3 kali sehari.Anak 6 - 12 tahun : 1 1/2 sendok takar, 3 kali sehari.
Aturan Pakai
Sesudah makan
Kontra Indikasi
Hipersensitif, hipertensi, penyakit jantung, diabetes mellitus, dan gangguan fungsi hati
Perhatian
Hipersensitif
Efek Samping
Mengantuk
Segmentasi
Blue
Kemasan
Botol 55 ml
Manufaktur
Nellco
NELLCO SPECIAL OBH PE ANAK, NELLCO SPECIAL OBH ANAK, NELLCO SPECIAL OBH PE
Belum ada ulasan.